Bawang Putih Berbahaya Jika Kondisi Anda Seperti Ini

Bawang Putih Berbahaya Jika Kondisi Anda Seperti Ini

JAKARTA - Bawang putih berbahaya, untuk orang yang mengalami kasus tertentu. Padahal, bawa putih itu bumbu masak paling popular di dunia, termasuk di Indonesia.

Bawa putih salah satu bumbu yang digunakan di banyak jenis masakan. Keberadaan bumbu yang satu ini sangat esensial untuk cita rasa masakan.

Namun, bagi orang yang memiliki kondisi tertentu, bawang putih bisa jadi malah berbahaya.

Nah, kondisi yang dimaksud adalah mereka yang memiliki alergi terhadap bawang putih. Dalam kondisi ini, jelas harus dihindari.

Baca juga:

Nah, seperti ini ciri-ciri reaksi alergi terhadap bawang putih, seperti dilansir dari Healthline:

  1. Kulit meradang
  2. Mulut kesemutan
  3. Hidung mampet atau meler
  4. Hidung gatal dan bersin-bersin
  5. Napas memendek
  6. Mual dan muntah-muntah
  7. Keram perut
  8. Diare

Gejala-gejala di atas bisa muncul secara langsung, namun juga bisa terjadi beberapa jam setelah dikonsumsi. (fin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: